Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2014

Tulisan Tangan Orang Indonesia dan Bule

Sudah jalan 3 bulan ni kerja di Perusahaan USA yang sebagian besar staffnya juga orang USA, dan beberapa staffnya warga Piliphina dan Myanmar. Para pembaca ....(macem sudah banyak aja pembacanya ha..ha..). Ok ganti aja, kawan-kawan yang pernah ketemu Bule2 pernah nggak merhatiin tulisan tangan bule? Gimana menurut u pada, pasti beda tipis dengan tulisan dokter yang lagi nulis resep. Atau mrip dengan tulisan bersambung anak SD yang lagi belajar menulis, yang penting kebaca kawan-kawan..wkkk Gak tau yah, tapi ditempat kerja saya, gw udah observe 3 orang dan hasilnya sama. Gw juga bertanya, kayanya mereka tidak ada pelajaran menulis indah waktu SD, trus disuruh beli buku tiga garis khusus tulisan tegak bersambung. Biasanya ni di Indonesia ketika beranjak SMP mulai tulisan cetak dan variannya banyak, dari yang nulis pakai penggaris, rata atas, miring dan ada yang rata bawah, mulai aneh kan. Sekarang coba kita lihat apa tujuan menulis? Untuk dibaca bukan, selama bisa dibaca sejelek apap...

One Bottle Beer

Dimulai dari sebotol bir ini, dengan brand international quality, saya mulai posting hari ini. Kamis 27 April adalah hari yang sedikit membosankan, Jakarta diguyur hujan dari subuh, alhasil berangkat ke kantor dengan payung yang mati tak mau hidup segan alias rusak. Satu tangan gw megang gagang payung, sementara satunya lg nahan payung bagian atas karena jari-jarinya pada patah.Damn Pakai payung berasa tidak pakai payung, saya sudah tau bakalan seperti ini, jadi saya bawa kaus kaki dan kaos ganti, berharap celana tdak akan terlalu basah. Ternyata sampai office sudah basah semua, sepatu, kaos kaki, kemeja, dan celana bagian depan. Ganti baju dan kaos kaki dengan celana sedikit basah dan bakalan kering di badan..he..he.. Berhubung sepatu basah, jadilah saya satu-satuny orang di office yang menggunakan sepatu bot selama di office.Nice... Hari ini pekerjaan tidak padat, bahkan saya harus mencari sesuatu yang dapat harus dikerjakan. The best thing for today, i got my first full salar...